Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2011

Cerpen Cinta Anak (Cewek) Kembar

Cerpen cinta anak (Cewek) kembar? Pasti jarang mendengarkannya bukan, tapi ini kami terbitkan kisah pengorbana seorang gadis, perempuan atau mungkin sudah dewasa seperti seorang wanita yang rela berkorban, korbankan cinta demi sang saudari kembar. Simak aja langsung. Pengorbanan Cinta Kembar REMBULAN di kota Semarang tengkurap sendirian, bintang-bintang entah kemana perginya. Kabut begitu jahil menyelimuti, membuat pucat wajah sang dewi malam. Jarum jam begitu lambat berjalan sesekali suara jangkrik terdengar mengiringi hujan yang membasahi bumi dewi termenung dikamar berdinding biru muda. Pikirannya melayang pada sahabatnya wulan yang berpisah waktu tamat smp. Sepertinya aku tak sanggup untuk berpisah dengannya karena hari-hariku selalu dihabiskan waktu dengannya. Semakin hari yang dilewati hanya perasaan cemas terselubunng dihatiku tanda akan perpisahan tiba, dewi berkata mengapa aku tak bisa melupakan hari menjelang perpisahan dengannya. Beberapa tahun setelah perpisahan, aku hanya...

Cerpen tentang Anak Yatim Piatu ''Rana''

Rana Adalah satu hal yang selalu dilakukan Rana setiap sore. Setiap hari selepas berkeliling kota mencari objek foto yang bagus, dia selalu mendaki bukit kecil dibelakang kotanya itu, kemudian duduk di sana melepas penat. Sebelum pulang, ia tak pernah lupa memotret sebatang pohon besar yang menaunginya sepanjang sore. Sekalipun rutinitas itu telah mengakar dalam daripadanya, dan tak satu haripun ia terlupa melakukannya, ia tak tahu nama pohon itu. Tapi tak apa, baginya pesona pohon itu memberikan sesuatu yang berbeda. Kebanyakan fotografer tidak suka mengambil foto dari objek yang sama terus menerus. Rana berbeda. Pohon itu milik Rana. Beberapa temannya sempat mencoba setelah melihat kumpulan fotonya mengenai pohon itu. Begitu ekspresif. Selalu ada yang berbeda dari setiap foto, semuanya menggambarkan sisi yang lain dari bukit itu. Saying, tak pernah ada yang berhasil. Hanya Rana yang mampu mewujudkan pesona pohon itu kedalam kameranya. Ia tidak tahu mengapa, namun hal itu tidak mem...

Ramalan Bintang Oktober 2013

Ramalan Bintang Hari Ini Oktober - Ada alternatif lain bagi kamu yang ingin lebih meyakinkan langkah denganpercaya diri sejak awal membuka hari. Halaman ramalan bintang ini sudah kami perbaharui! Ada baiknya membaca ramalan bintang kami majukan lebih cepat, sudah bisa dilihat sekarang! Dibawah adalah ramalan bintang hari ini yang terus diperbaharui untuk Oktober 2013. Semua rasi bintang diramal oleh sang Pakar, so tidak perlu ragu ya soal hasilnya. Tentunya bisa dijadikan pertimbangan bintang kamu. Boleh percaya, boleh tidak namun inilah ramalan bintang hari ini: BINTANG AQUARIUS (20 Januari–18 Februari) --> Peruntungan: Ada kabar gembira yang tidak terduga datangnya menyongsongmu. Bersyukurlah di hadapan Tuhan YME agar rezeki bertambah. Hari ini juga ada kebahagiaan bersama keluarga. Kesehatan: Kebugaran tubuh perlu diperhatikan. Jangan makan makanan yang berlemak. Keuangan: Berusahalah untuk bisa berhemat di segala bidang agar dana yang masuk bisa mencukupi se...

Style Bohemian, Gaya yang Unik

Style Bohemian - Studetmagzers tau ngga dengan style bohemian yang satu ini. Bohemian adalah style dari paduan style Hippie, ethnic, gypsy, dan vintage. Karna bohemian ini dari berbagai perpaduan jadi style-nya banyak yang berbeda-beda tapi secara umum banyak yang sama kok. Untuk bergaya ala bohemian atau yang dikenal dengan style boho ngga terlalu sulit kok menemukannya. Emang sih banyak dari gaya boho ini ke suasana jadul alias jaman dulu. Reuse aja pakaian dan pernak-pernik mama kamu semasa muda dulu pati pas tu sama kamu dari pada cari yang bari barang yang unik-unik jaman dulu itu udah langka. Nah kalau semuanya udah ada ikuti yuk tips dibawah ini. Pertama pakaian dengan motif yang rame dan berntuknya unik jaman dulu bisa dress ataupun baju hingga bawahan seperti rok atau celana sekalipun. Cari warna yang banyak coklatnya seperti warna kulit, putih atau warna-warni. Tapi pilih pakaian yang etnik punya yah jangan hanya yang motif rame tapi ngga tau apa judulnya tuh hehe. Nah, kalau...

Puisi Sahabat Sejati

Puisi ini, sesuai judulnya bertema sahabat, sahabat sejati. Puisi tentang penilaian si pengarang bahwa kesetian seorang temannya yang ia nilai sebagai cerminan sahabat sejati. Tidak ketokohan dalam puisi sahabat sejati ini, namun Deni mampu menggambarkannya ke dalam puisi yang cukup panjang ini. ------------------------------- Sahabat Sejati Terima kasih atasmu Karena kaulah yang menemaniku Untuk menemui kekasihku Terik matahari tak kau pandang Hujan turun tak kau hiraukan Hingga keringatmu bercucuran Juga tak kau hiraukan Sahabat, engkaulah sahabat sejatiku Bersedia menemaniku setiap saat Dan kau rela tidur dipinggir jalan Demi temanmu ini Maafkanlah temanmu ini Karena aku kau tidur dipinggir jalan Tanpa alas dan tanpa selimut Namun aku tak tahu harus begaimana membalasmu Sekali lagi terima kasih sahabatku ------------------------------- Puisi Sahabat Sejati karya Deni Maha Rani, seorang siswi SMPN 2 Ujungbatu. Puisi Sahabat Sejati diatas sudah pernah terbit di rubrik remaja Xpresi Ri...

Tangga Lagu Barat Terbaru

Tangga Lagu Barat Terbaru - Ini bukan menjawab demam Justin Bibier lho yang baru saja konser di Sentul, tapi menjawab keinginan pembaca kami para Pecinta Lagu Barat atau mancanegara. Maka kami menyediakan update Chart, Tangga Lagu Barat Terbaru. Sumber Tangga Lagu Barat dibawah ini merupakan radio-radio terkemuka di Amerika Sarikat (USA) terkini. Kami menjamin, lagu-lagu barat tertampil di tangga lagu dibawah terus terupdate tiap minggu dan akurasinya tepat. Jika tidak percaya silakan kroscek di media intertainment musik di Televisi Indonesia. Ok langsung saja lihat dibawah, rangking 20 besar tangga lagu barat terbaru: --------------------- Tangga Lagu Barat Terbaru Update April 2011 1. S&M - Rihanna 2. E.T. - Katy Perry Feat. Kanye West 3. F**k You (Forget You) - Cee Lo Green 4. Down On Me - Jeremih Feat. 50 Cent 5. Moment 4 Life - Nicki Minaj Feat. Drake 6. F**kin' Perfect - P!nk 7. Look At Me Now - Chris Brown 8. Just Can't Get Enough - The Black Eyed Peas 9. Blow - Ke$...

Tips Agar Cat Rambut Bertahan Lama

Tips Agar Cat Rambut Bertahan Lama - BOSAN dengan gaya rambutmu yang begitu-gitu aja tapi juga ngga mau ganti model rambut. Mengecat rambut dengan berbagai warna yang kamu inginkan bisa menjadi solusi yang tepat karna mewarnai rambut kini udah menjadi trend anak remaja bahkan kalangan orang tua sekalipun karna mewarnai rambut juga bisa mempercantik dirimu loh! Sebelum sobeX mengecat rambut sebaiknya bersihkan dulu rambut dengan keramas menggunakan clarifying shampoo sehari sebelum diwarnai agar rambutmu juga sehat walaupun dicat. Mulailah mengecat rambut dengan cat yang bermutu bagus agar rambutmu tidak cepat rusak. Setelah itu biarkan kurang lebih selama 48 jam sebelum mencucinya agar warna cat meresap sempurna. Keramas menggunakan shampo khusus rambut bewarna dengan menggunakan air dingin agar rambut tidak cepat memudar. Untuk perawatan sehari-hari gunakan kondisioner khusus pewarna rambut dan hindari rambutmu dari sengatan langsung sinar matahari sebaiknay ditutup dengan topi dan s...

Kurs Dollar Rupiah Hari Ini

Kurs Dollar Amerika (USD) - Rupiah Indonesia (IDR) sangat penting bagi kita terutama para Foreign Exchange Traders, makanya informasi Kurs Dollar terhadap Rupiah, saya buat dalam bahasa Indonesia. Kurs Dollar dan mata uang asing lain dengan, terhadap Rupiah hari ini setiap saat bisa berubah-ubah atau berfluktuasi, hubungi Bank bersangkutan untuk mendapat nilai yang lebih akurat pada saat akan melakukan transaksi atau membuat perencanaan (kurs realtime hari ini). Berikut Kurs US Dollar dengan Rupiah Hari Ini (real time) dari berbagai sumber terpercaya, untuk nilai tukar mata uang asing hari ini, ditampilkan dalam bentuk grafik. DD/TT 18 Nov 2013 / 08:27 WIB Mata Uang Jual Beli USD 11775.00 11475.00 SGD 9423.12 ...

Puisi Persahabatan Sejati

Kenapa Puisi Persahabatan ini kami beri judul Puisi Persahabatan Sejati ? Bisa dilihat langsung dari judulnya, betapa Ia, si pengarang, menghargai persahabatan diantara mereka. Itu hanya satu cuplikan bait puisi ini yang menggambarkan sebuah kisah persahabatan sejati dua manusia. Ok, sepertinya Anda mulai bosan, langsung aja deh baca puisi nya. ------------------------- Surat dari sahabat Kuhirup segarnya pagi Terasa sejuk di dadaku Pak pos datang menyapaku Membawa sepucuk surat tuk ku Kubuka amplop wangi Kulihat kalimat menyapaku Dan kubaca bait demi bait Membawaku pada sahabatku Surat melepas rinduku Rinduku semakin terlepas Kubalas surat itu Dengan kata-kata rinduku ------------------------- Puisi Persahabatan Sejati oleh Diana Missi, Kls VII A SMPN 2 Ujungbatu ini, layak mendapat apresiasi. Isinya penuh kerinduan, mengenang kisah persahabatan Diana pada sahabat nya yang pada suatu waktu dulu pernah menghabiskan waktu dengannya.

Puisi Islami

Puisi Islami, sebuah puisi dengan tema yang sangat jarang ada disini, tapi terus dicari-cari orang. Berikut adalah salah satu Puisi Islami yang bisa dikategorikan sebagai Puisi yang lumayan, mampu menggugah pembaca. Namun apa penilaian Anda? Silakan dibaca terlebih dahulu. -------------------------- Menuju Ampunan Illahi Air matamu beralirkan mutiara Bersih dan suci Menuju puncak ampunan Illahi Sujud dan langkahku Mengingat berkah yang terindah Namun duniaku tak dapat berkaca Sehingga dosa... Mengingatkan sucinya hatimu Wahai Tuhanku... Adakah cahaya yang dapat Menerangi jalan takdirku Tiap detik, menit, serta hari-hari yang berlalu, membuat hati yang jenuh suram dan penuh kekacauan Teringat semua sifat-sifatmu Dalam satu ataupun dua kata yang kau ucapkan Akhirnya kudapatkan maafmu Di dalam jiwaku yang terenggut Dengan penuh senyuman juga ampunan-Mu Ya...Robbi -------------------------- Puisi Islami ini karya Hany Siswi Kelas XII IPS 2 MAN 1 Pekanbaru. Sebuah puisi karangan pelajar yan...

Puisi Cinta Romantis Bahasa Inggris

Puisi Cinta Romantis Bahasa Inggris - Satu lagi koleksi puisi cinta romantis bahasa Inggris kami, diterbitkan. Percayalah, untuk weblog berbahasa Indonesia, puisi cinta ini tiada duanya karena memang kami ambil dari situs bahasa Inggris yang dipenuhi oleh puisi cinta romantis. Ok lah, langsung saja simak. ------------------- My Love... Everlasting You were a dream... A dream that filled my thoughts and my loneliest nights. You were the dream I held on to, the dream my heart longed to one day have. You were the dream that made me smile... an escape from my reality, a fantasy I longed to one day come true. Once only my dream, my escape, my fantasy, came true the day when I first saw you. My dream that used to be is now my reality. A fantasy waiting for its happy ending is now a fairytale come true. Once my only escape... is now the comfort that I live for. Together we have been through the heartaches... the pain of walking away or being left behind. Every new road we had to take because ...

Pemenang Indonesian Movie Awards 2011

Daftar Pemanang Indonesian Movie Awards 2011 Sebelumnya ada baiknya mengetahui terlebih dahulu apa perbedaan antara Indonesian Movie Awards 2011, dengan penghargaan perfilman lain di Indonesia. Sejauh ini Indonesian Movie Awards adalah satu-satunya penghargaan untuk insan perfilman Indonesia yang paling tua dan kredibel. Artinya, jika ingin melihat dan tahu film dan aktor dan artis terbaik, lewat penghargaan inilah kita bertumpu. Untuk saat ini belum ditetapkan siapa pemenang Indonesian Movie Award karena penentuan dan penyerahan bagi pemenang baru akan dilaksanakan pada Mei mendatang. Jadi teman-teman sabar dulu ya kita tunggu aja. Namun nominator di setiap kategorinya sudah ditentukan oleh dewan juri: Daftar Pemenang Kategori Terbaik Nominasi Pemeran Utama Pria Indonesian Movie Awards 2011 Lukman Sardi film 'Sang Pencerah' Reza Rahardian film 'Alangkah Lucunya Negeri Ini' Vino G Bastian film 'Satu Jam Saja' Lukman Sardi film 'Darah Garuda' ...

Puisi Cemburu

Tidak banyak koleksi puisi bertema cemburu yang ada dalam database web ini. Namun Puisi cemburu ini mudah-mudahan dapat menjadi pelengkap rasa, perisa cerita. Silakan disimak dan diberi komentar serta masukan ya. Ditunggu.. ---------------------------- Cemburu Kuraih pena di meja Kutulis namamu Hanya namamu yang bisa kutulis Karena aku sangat mencintaimu Tapi mengapa siang tadi Ku melihatmu bersama yang lain Aku marah karena aku cemburu Tapi aku tidak mau kau tahu karena aku tidak mau melukaimu Aku hanya ingin tanya Siapa dia yang bersamamu Dia telah membuatku tidak bisa tidur karena aku penasaran ---------------------------- Puisi cemburu ini ditulis oleh Edo, siswa SMPN 1 Siak Hulu - Kampar. Apa kamu merasa punya puisi tentang cemburu yang lebih dalam, hebat daripada puisi cemburu diatas? Kirimkan puisi cemburu mu ke hendrs88@gmail.com

Kata-kata Motivasi Mario Teguh

Kata-kata Motivasi Mario Teguh tentang Kehidupan - Siapa yang tak kenal Mario Teguh, sang motivator bijak yang kerap tampil di layar kaca. Kata-kata motivasi Mario Teguh mampu menyentuh semua segmentasi lapisan masyarakat, tak pandang suku agama maupun latar belakang. Program tayangan motivasi Mario Teguh pun mendapat minat cukup besar dari para pemirsa televisi, bahkan seorang mahasiswa yang baru mendapat beasiswa pun rela menghabiskan dana beasiswanya untuk sekedar menyaksikan tayangan motivasi live Mario Teguh di salah sebuah stasiun televisi swasta. Menakjubkan bukan? Anda akan bisa mengangguk-angguk mengerti dan paham kenapa seorang mahasiswa tadi mau berbuat demikian jika Anda rutin menyimak kata-kata motivasi Mario Teguh. Mario Teguh membuktikan kekuatan sebuah kata-kata untuk memberi semangat perubahan ke arah yang lebih baik dalam hidup ini. Berikut ini beberapa contoh kata motivasi Mario Teguh tentang kehidupan; 1. Masa lalu yang buram itu bukan untuk dilupakan, tapi untuk ti...

Belajar Kata Kata Bijak Mario Teguh

Kata-kata bijak Mario Teguh sangat menginspirasi banyak kalangan, Andakah salah satunya? Jika demikian saat ini Anda harus percaya bahwa kata-kata memiliki makna kekuatan yang luar biasa untuk menimbulkan gairah motivasi dalam hidup Anda. Melalui kata-kata, Mario Teguh membuktikan bahwa dirinya mampu membirikan spirit bagi orang-orang di sekitarnya. Ingin tahu buktinya? Berikut ini beberapa kata-kata bijak Mario Teguh yang bisa menginspirasi hidup Anda; 1. Orang yang selalu menghindari kesalahan tidak akan pernah tumbuh Kata-kata bijak Mario Teguh ini memberikan isyarat tentang pentingnya belajar dari sebuah kesalahan. Kesalahan merupakan cara manusia untuk menjadi lebih dewasa dan baik lagi di masa akan datang. Orang yang tak pernah salah justru orang yang tak akan pernah tumbuh dan berkembang, karena ia tak mendapatkan sebuah hikmah dan pelajaran dari kesalahan yang telah dilakukannya. Nikmati lah kesalahan sebagai bagian dari proses untuk sukses dan tumbuh lebih baik di masa akan d...

Kata-kata Cinta Mario Teguh

Aneka Kata-kata Cinta Mario Teguh - Kata-kata motivasi yang disampaikan oleh Mario Teguh mencakup segala macam segmentasi kehidupan, termasuk di dalamnya persoalan cinta. Terkait dengan kata-kata cinta Mario Teguh, beliau sempat diprotes oleh para penggemarnya saat melontarkan sebuah kalimat bijak berbunyi; Wanita yang pas untuk teman, pesta, clubbing, bergadang sampai pagi, chitchat yang snob, merokok n kadang mabuk – tidak mungkin direncanakan jadi istri Pesan yang jelas ingin disampaikan oleh Mario Teguh ini sebenarnya cukup simpel dan sederhana, yakni ketika seorang wanita telah bercita-cita menjadi seorang istri yang baik bagi pasangannya, maka hal terpenting yang harus dilakukannya adalah memperbaiki diri sendiri sebelum ia menjadi contoh bagi keturunannya kelak. Namun banyak pihak menampik dan menentang pernyataan Mario Teguh kali ini. Berikut ini beberapa contoh kata-kata cinta Mario Teguh yang lainnya; 1. Suatu ketika tidak ada penipuan yang paling kejam melainkan sebuah cint...

Komodo Island as a Wonder of the World

What are the 7 Wonders of the World? The 7 Wonders of the world is like an award to sites or thing that is considered extraordinary, because of its unique, old and rare that assessed as a miracle. Unique historical sites and was deliberately chosen by 7 pieces in the world. Every year the wonders of the world continue to change based on the vote. Komodo Island Komodo National Park is located in the center of the Indonesian archipelago, between the islands of Sumbawa and Flores. Established in 1980, initially the main purpose of the Park was to conserve the unique Komodo dragon (Varanus komodoensis) and its habitat. However, over the years, the goals for the Park have expanded to protecting its entire biodiversity, both terrestrial and marine. In 1986, the Park was declared a World Heritage Site and a Man and Biosphere Reserve by UNESCO, both indications of the Park's biological importance. Why Komodo Island does is suitable to be a wonder of the world? Such as Hendrawan said in his...

Pidato Tentang Peningkatan Mutu Sekolah

Ada yang sedang mencari contoh teks naskah Pidato Peningkatan Mutu Sekolah? Berikut telah selesai kami kerjakan sebuah pidato tentang cara meningkatkan mutu sekolah yang berkaitan dengan peningkatan mutu sekolah. Contoh teks pidato ini bisa anda gunakan sebagai referensi. ----------------------- Meningkatkan Mutu Sekolah Kita Selamat pagi Bapak/Ibu Guru dan teman-teman sekalian. Pertama-tama saya mengucapkan terima kasih atas kesempatan yang telah diberikan kepada saya. Untuk kesempatan ini, saya hendak menyampaikan tentang Strategi dan cara-cara untuk meningkatkan mutu sekolah. Sekolah yang bermutu dan ternama adalah dambaan semua pihak baik dari pihak sekolah, orang tua murid maupun muridnya sendiri. Sekolah yang bermutu adalah sekolah yang mampu mengelola kemampuan akademis siswa dan juga budi pekertinya. Sebagaimana kita ketahui bahwa budi pekerti manusia zaman sekarang sudah tererosi dengan hedonisme dan di anggap sebagai hal yang sepele. Pelajaran budi pekerti tidak selalu beru...